Istilah Dalam Affiliate Marketing

Posted by Unknown on Monday 28 January 2013


    Mungkin sebagian sobat belum megetahui istilah-istilah dalam Affiliate Marketing, baiklah saya akan mencoba memaparkan sedikit tentang istilah dalam Affiliate Marketing :

1.PTC
Paid To Click adalah kita akan dibayar saat mengklik sebuah website, banner atau iklan, ataupun link yang disediakan oleh program Affiliate apabila kita sudah menjadi anggotanya. Pembayarannya beragam dari $0.0001 sampai $0.1 tergantung dari penyelengara program.

2.PPC
Pay Per Click Artinya dalam blog kita atau website kita ada iklan dan iklan itu diklik oleh pengunjung maka kita akan mendapat bayaran.

3.PPL
Pay Per Lead  artinya kita akan dibayar apabila kita mampu merekrut seseorang lalu mengisi kotak form pendaftaran yang disediakan untuk menjadi member suatu perusahaan affiliate. Tapi syaratnya kita harus terlebih dahulu menjadi anggotanya.

4.CPC =
Cost Per Click sama halnyadengan PTC, yang mana artinya kita akan mendapatkan bayaran apabila iklan yang ada di web/ blog kita ada yang mengkliknya. Jadi semakin banyak yang mengklik

5.CPM
Cost Per Million kurang lebihnya apabila web atau blog kita dilihat dalam 1000 kali atau page view, maka akan dibayar.

 3.PPS
Pay Per Sale artinya kita mendapatkan bayaran/ komisi jikalau kita dapat menjual produk/ jasa yang ditawarkan oleh suatu perusahaan affiliate. System pembayarannya adalah bagi hasil/ kita mendapatkan persentase dari harga produk/ jasa tsb. Dalam hal ini kita sebagai resellernya, sebagai contoh perusahaan yang sangat terkenal adalah amazon.com, Ebay dan masih banyak lainnya.
 

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment